Cara sukses instal BBM di laptop/PC dengan BLUESTACKS.
Ingin
menjalankan BBM pada PC atau laptop bagaimana caranya?
Cara sukses
instal BBM di komputer atau laptop dengan BLUESTACKS adalah salah satu
cara anda bisa menggunakan BBM melalui komputer. Jika ingin mencoba,
silakan tips berikut,
Yang harus kita perhatikan untuk dapat
menggunakan BBM di laptop syarat penting agar sukses bisa instal BBM di
laptop dengan BLUESTACKS adalah spesifikasi RAM laptop kita minimal 2GB.
Jika sudah memenuhi syarat silakan download softwarenya di alamat
berikut.
Download bluestacks DISINI
http://www.bluestacks.com/ (Proses instal berjalan secara online)
pastikan koneksi internet bagus.
Selesai download lalu silakan install bluestacks. Untuk proses ini memakan waktu cukup lama.
Selanjutnya setelah download selesai, silakan tutup (Close) dulu bluestacks anda.
Untuk langkah optional (update display adapter driver) atau
menyesuaikan display pada komputer, anda bisa melakukan melalui Device
Manager (klik kanan computer > manage > computer management >
device manager >display adapter), lalu restart computer.
Selanjutnya Download file apk BBM DISINI
Lalu silakan instal file apk-nya. Setelah instal selesai, lalu buka bluestacks.
Cari lalu klik icon BBm dan lanjut untuk login atau buat ID baru.
Silakan dijalankan petunjuknya dan selamat menggunakan BBM di PC atau laptop.
Jika anda ingin merubah ukuran tampilan BBm menjadi lebih besar anda dapat mengaturnya melalui setting > change App size.
Sedangkan untuk keluar (log-out) BBm pada bluestacks, adalah melalui
setting > App > BBm > cleardata dan untuk merubah pilihan TOS
dan Agreement mungkin harus klik geser agak kekanan.
Demikian cara sukses instal BBM di laptop dengan BLUESTACKS.
Sabtu, 30 April 2016
Search
Popular Posts
-
Untuk berbagai keperluan, kita biasanya menggunakan hasil scan untuk ulpoad ke web secara online. Tapi terkadang hasil scan yang kita laku...
-
Bangunan Sumur - Buka FV2 Dan Cheat Engine - Beli shrub round (Rumbut Yang Berbentuk Bulat) dan taruh - Buka Cheat Engine - Select...
-
Dalam sebuah karya tulis biasanya terdapat sebuah halaman Daftar Isi yang berfungsi sebagai penunjuk tentang isi dari karya tulis dan pa...
-
Ctrl + A : Select All Ctrl + B : Bold Ctrl + C : Copy Ctrl + D : Font Ctrl + E : Center Alignment Ctrl + F : Find Ctrl + G : Go To C...
-
Komputer telah berevolusi dari kuda kerja spesifik tadi ke dalam jack semua perdagangan mesin hari ini . Alasan untuk membeli kom...
-
Convert Video Youtube Ke Mp3 Durasi lebih 1 Jam | Sebelum membahas terlalu panjang, sebelum nya saya juga pernah share Trik download M...
-
Fleksibilitas pada era sekarang menjadi faktor yang cukup berpengaruh terhadap pemilihan laptop yang kita gunakan. Tak jarang vendor-vendor...
-
TATA TERTIB Warnet Sena.Net : 1). Pengunjung berlaku sopan selama didalam ruangan. 2). Pengunjung diwajibkan menghabiska...
-
Cara Tracking Mencari Satelit Telkom 3S Untuk 2 LNB Tracking satelit Telkom 3S menjadi pembicaraan akhir akhir ini karena dampak satelit ...
-
Perbandingan Prosesor INTEL DAN AMD Intel Corporation adalah sebuah perusahaan multinasional yang berpusat di AS dan terkena...
Blogger templates
Blog Archive
Blog Archive
Diberdayakan oleh Blogger.